Senin, 15 September 2014
Tata Cara Berwudhu Sesuai Sunnah
Buat Saudara-saudari yang membutuhkan panduan dan tata cara wudhu sesuai dengan Sunnah Rasulullah Shallallahu ‘Alaihi Wa Sallam, berikut ditampilan berupa animasi yang semoga dapat bermanfaat. Materi bersumber dari Ebook : Maktabah Ummu Salma al Atsariyah.
Selasa, 09 September 2014
Jangan Salah Memahami Kata Sunnah
Sunnah bukanlah kalimat yang asing di telinga kaum muslimin, begitu sering kita mendengar ungkapan "Ahlu sunnah", "sholat sunnah", "mengikuti sunnah" dan lain-lain.
Tetapi sudahkah kita memahami arti sunnah secara benar?? Karena sunnah memiliki beberapa makna yang harus difahami dengan benar.
Menurut ilmu termonologi kata "السنة" (Assunnah) berarti jalan kebaikan atau keburukan sebagaimana yang Rasulullah shalallahu 'alaihi wa salam gunakan dalam sabda beliau :
Langganan:
Postingan (Atom)